623-151
Stok Produk | Surabaya | 3 pcs |
Pemberitahuan: Barang terakhir di stok!
Tanggal ketersediaan: 2017-05-24
PS-65C merupakan case portabel untuk sirkuit elektronika yang dibuat dengan menggunakan material berbahan dasar plastik ABS. PS-65C berukuran sangat kecil sehingga sangat ideal apabila diaplikasikan pada perangkat-perangkat portabel seperti wireless remote. portable GPS, dan perangkat elektronika portabel lainnya.
Spesifikasi:
- Dimensi: 35 x 11 x 65 mm
- Warna: Biru kobalt
- Material: ABS
- Berat: 9.6 gr
Belum ada komentar dari pelanggan.